Ragam Pilihan Resep Sambal Ijo Padang Favorit Untuk di Rumah

Ragam Pilihan Resep Sambal Ijo Padang Favorit Untuk di Rumah

Sebagian orang tentu merasa tidak lengkap jika makan tanpa adanya sambal. Bagi kamu yang suka pedas tentu keberadaan sambal termasuk hal yang wajib ada ketika makan. Tanpa adanya sambal maka makanan akan terasa hambar karena tidak terasa pedas sama sekali. Makanya ada orang yang selalu masak sambal setiap hari di rumah untuk menemani lauk seperti ayam, ikan, daging, dan lauk lainnya. Dari sekian banyak sambal yang bisa dibuat tentu ada satu yang wajib dicoba di rumah yaitu sambal ijo Padang. Berikut ini akan dibahas mengenai ragam pilihan resep sambal ijo Padang favorit untuk kamu yang suka buat sambal di rumah.

Resep Sambal Ijo Padang Asli

Baca Juga: Bikin Sambal Bali Sendiri dengan Resep Ini – Rasakan Sensasi Pedasnya!

Bahan-bahan:

Cara membuat:

  1. Rebus semua bahan hingga matang.
  2. Ulek bahan yang sudah direbus dengan tambahan garam dan gula.
  3. Tumis sambal hingga matang dengan daun jeruk.

Resep Sambal Ijo Teri

Bahan-bahan:

Cara membuat:

Baca Juga: Resep Terong Balado Khas Jawa Simpel Dengan Pedas Yang Menggoda

  1. Cuci bersih ikan teri, siram dengan air panas, dan tiriskan.
  2. Goreng teri hingga matang dan tiriskan.
  3. Rebus semua bahan kecuali jahe selama 10 menit.
  4. Ulek bahan rebusan, tambahkan jahe hingga halus.
  5. Tumis sambal dengan minyak, gula, ketumbar bubuk, dan garam.
  6. Masukkan ikan teri, aduk rata, dan sajikan.

Tips untuk Kelezatan Lebih:

  1. Pilih Cabai yang Berkualitas: Pilih cabai yang segar untuk hasil sambal yang lebih nikmat yang bisa kamu temukan di Astro.
  2. Konsistensi yang Pas: Sesuaikan konsistensi sambal dengan preferensi, apakah halus atau kasar.
  3. Eksplorasi Cabai: Berani mencoba berbagai jenis cabai untuk variasi rasa dan warna.
  4. Simpan dengan Baik: Simpan sambal di wadah kedap udara agar tetap segar.
  5. Padukan dengan Lauk Favorit: Sajikan sambal ijo Padang dengan lauk kesukaan untuk pengalaman makan yang lebih lengkap.

Kedua resep sambal ijo Padang di atas bisa dibuat dalam waktu yang bersamaan tetapi pisahkan tempat penyimpanannya. Bagi kamu yang suka sambal yang rasanya pedas,  ternyata sambal memberikan banyak manfaat dalam tubuh. Mulai dari kaya Vitamin A dan C jika dipadukan dengan tomat yang berpengaruh terhadap metabolisme tubuh. Kemudian juga bisa mempercepat proses penyembuhan luka hingga membantu penyerapan zat besi dalam tubuh.

Baca Juga: Resep Balado Tongkol Yang Pedas, Gurih, dan Gampang Dibuat

Jangan lupa juga kalau kamu bisa membeli kebutuhan sehari-hari kamu seperti bahan-bahan untuk membuat Sambal Ijo Padang di atas dan lainnya di aplikasi Astro! Yuk, rasakan kemudahan belanja online bersama Astro! Temukan berbagai pilihan buah segar, produk makanan, produk kecantikan, dan lainnya. Download aplikasi Astro sekarang di App Store & Play Store sekarang!

Hakim Habibie
Hakim Habibie