Kelengkeng Import - Astro Farm 500gram

Kelengkeng Import - Astro Farm 500gram

Rp32.000


Baik dikonsumsi hingga 13 March 2025 - 18 March 2025
Gratis Retur (Syarat dan Ketentuan Berlaku)

Deskripsi Produk

Asal Produk:

Thailand

Gramasi Produk : 

Berat produk yang diterima oleh pembeli dapat berbeda-beda ±10% dari berat yang tertera di aplikasi

Masa Simpan Produk:

7 Hari dalam Chiller

Deskripsi Produk: 

Kelengkeng import ini berasal dari Thailand dengan ukuran buah yang lebih besar dari kelengkeng lokal serta daging buahnya memiliki rasa yang lebih manis. Tekstur daging kelengkeng juicy dan kenyal dengan warna daging transparan. Rasa kelengkeng ini sangat manis tanpa ada rasa asam. 

Kelengkeng termasuk salah satu buah yang kaya akan asam galat dan asam elagat yang merupakan kandungan antioksidan dan berperan penting dalam melawan radikal bebas pada tubuh. Jumlah radikal bebas yang terlalu banyak dapat memicu berbagai penyakit. 

Kelengkeng juga mengandung berbagai mineral seperti kalsium, fosfor, dan zat besi yang seluruhnya berperan penting dalam mempertahankan kekuatan dan kesehatan tulang. Mineral tersebut membantu meningkatkan kepadatan tulang sekaligus mencegah masalah kesehatan tulang, seperti osteoporosis.

Mengonsumsi kelengkeng juga dipercaya dapat membantu meningkatkan kesehatan dan fungsi otak berkat kandungan antioksidan, vitamin B serta kolin yang merupakan nutrisi penting untuk mendukung fungsi otak yang sehat.

Produk Serupa

Lihat Semua